Cita Rasa Minuman Korea
5 Minuman Khas Korea Selatan juga Anda coba. Jenis minuman
dari negri ‘ginseng’ itu beragam dan jenis minuman dari korea ini sangat menyehatkan manfaatnya.
Hampir sama seperti Indonesia yang
punya beberapa macam minuman tradisional untuk menghangatkan badan. Seperti dilansir
oleh Merdeka dari CNNgo Minuman Khas Korea.
5 Minuman Dari Korea :
- Bokbunja ju. Minuman ini seperti anggur, namun terbuat dari buah blackberry asal Korea. Wine Korea ini warnanya juga merah, dan konon mampu meningkatkan stamina pria.
- Banana milk. Minuman ini mirip susu, dan sangat digemari oleh semua umur. Banana milk adalah jenis minuman yang telah hadir lama di negara Korea, sekitar tahun 1970-an, dan membawa kenangan indah bagi masa kecil orang Korea Selatan. Hampir sama dengan coklat ayam jago di Indonesia.
- Teh omija. Dalam bahasa Korea Selatan, omija artinya lima rasa berries. Walau namanya teh, namun rasanya beraneka yaitu manis, asam, pahit dan pedas. Buah berries di negara tersebut sering digunakan sebagai campuran dalam aneka minuman dan makanan.
- Teh daechu. Minuman ini berasal dari buah daechu atau sejenis kurma asal Korea. Buah ini diolah menjadi teh, dengan warna merah dan rasanya gurih. Teh daechu mengandung zat besi sehingga baik bagi orang yang anemia.
- Sikhye. Terbuat dari sejenis beras serta gandum yang diambil air rendamannya. Dengan beras yang terapung di atasnya, sikhye dihidangkan dingin dan diminum saat masyarakat Korea berada di pemandian kolam air hangat atau sauna. Ia dipercaya dapat menghilangkan pegal-pegal.
5 Minuman Khas Korea Selatan
Reviewed by Unknown
on
10.42
Rating: